Belanja Gaji Pegawai Di Pemkab Pacitan, Sentuh 600 Miliar

Pacitan,Liputan 68.com- Belanja gaji pegawai di Pemkab Pacitan, sejatinya tak banyak menguras APBD.

Meski terbilang berat, namun secara prosentase hanya sekitar 37,52 persen dari dana alokasi umum (DAU) yang menjadi fixed cost untuk membayar belanja gaji pegawai tersebut.

Kepala Badan Keuangan Daerah (BKD) setempat, Daryono menyebutkan, besaran alokasi belanja gaji pegawai sekitar 637,5 miliar. Jumlah tersebut diluar tunjangan profesi guru (TPG) dan tambahan penghasilan bagi guru non sertifikasi.

  Banner Iklan Sariksa

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *